• Selamat di Distributor Alat Fogging dan Obat Fogging Murah dan Terpercaya. Kami siap melayani penjualan mesin fogging dan obat fogging kirim ke seluruh Indonesia. Serta melayani Jasa Service Mesin Fogging berbagai merk
Beranda » Blog » Langkah-Langkah Fogging yang Efektif

Langkah-Langkah Fogging yang Efektif

Diposting pada 10 March 2020 oleh masali / Dilihat: 298 kali

Fogging atau penyemprotan merupakan cara kita untuk memebasmi semua nyamuk yang berada dirumah kita maupun disekitar kita yaitu yang menyebabkan demam berdarah dengue atau biasa disingkat DBD .Namun, banyak yang harus kita perhatikan dalam dalam melakukan fogging atau pengasapan dengan efektif , salah satunya adalah dengan memastikan dosis insektisida yang digunakan untuk penyemprotan atau fogging tersebut.”Emang dosisnya sudah tepat belum??.. kalau belum nyamuknya akan pingsan doang dan pasti hidup lagi .Dalam kegiatan ini yaitu penyemprotan maka dalam melakukan pengasaan ,insektisida akan dicampur dengan bahan lain yaitu solar kemudian akan keluar asap di alat fogging tersebut.

proses fogging

proses fogging

Dosis insektisida itu sebenarnya sudah ada di dalam kemasan. Seperti contoh : didalam nya tertulis 5/15 atau 5 insektisida banding 15 liter solar,maka yang harus digunakan adalah seperti yang sudah tertulis didalam kemasan tersebut . Tanda yang tidak sesuai dengan petunjuk dosis dalam kemasan yaitu adalah terjadinya lantai rumah menjadi licin setelah pengasapan, dikarenakan tidak tepat dalam memberi dosis “obat” .Kalau dosisnya itu benar dan tepat sesuai petunjuk yang ada didalamnya maka yang keluar itu asap, kalau seandainya tidak benar dan tidak tepat dalam memberi dosis “obat” maka yang keluar itu hanyalah minyak nya saja dan asapnya sedikit.

Ada beberapa jenis jenis fogging, berikut ini lah macam macam penggunaan fogging di lingkungan masyarakat :
1. Membasmi hama pada saat musim panen, beberapa hama yang sangat merugikan para petani ini dari persawahan mayoritas akan menyerang pada penduduk yang ada disitu maka dari itu perlu difogging untuk membasminya.
2. Malaria, dengan adanya difogging maka nyamuk yang menyebabkan penyakit malaria ini dapat juga dibasmi dengan menggunakan fogging.
3. Membasmi serangga, dengan difogging maka serangan serangga yang mengganggu dalam kehidupan kita ini maka bisa dibasmi denga cara tadi yaitu difogging dengan cara menggunakan obat fogging yang tepat dan benar.Apabila tidak benar dan tidak tepat dalam menggunakan obat fogging yang sudah ada petunjuk nya , maka yang keluar hanyalah minyak nya saja dan asap yang sedikit dan bikin lantai licin.

Berikut inilah yang harus kita perhatikan saat fogging yang bisa menjadi lebih efektif
1. Mengecek peralatan sebelum digunakan untuk fogging.
2. Memberikan penjelasan terhadap orang yang mau meggunakan alat fogging tersebut, bagaimana caranya supaya manfaatnya itu benar benar bisa dirasakan.
3. Dan yang lebih penting adalah perhatikan dalam memberi takaran obat fogging supaya nyamuk itu benar benar mati. Jika tidak tepat dalam memeberi takaran obat fogging maka bisa bisa nyamuk itu tidak akan mati bahkan bisa menggaggu dalam saluran pernapasan masyarakat sekitar . Atau bahkan nyamuknya bisa jadi cuman pingsan saja dan tidak lama kemudian akan hidup lagi dan bisa menjadi menyebarkan virus demam berdarah dengue.
4. Melakukan kegiatan fogging itu pada saat nyamuk nyamuk itu terbangun dari tidurnya yaitu sekitar pukul 08.00 sampai 15.00. Jika kegiatan pengasapan atau fogging dilakukan pada saat terlalu pagi atau terlalu sore pada saat nyamuk tertidur maka pengasapan tidak akan efektif dikarenakan nyamuk sedang berada ditempat yang tersembunyi, bahkan sulit dijangkau oleh asap fogging.
5. Memberikan informasi kepada warga setempat bahwa akan diadakan kegiatan fogging , memberikan informasi ini jangan sampai mendadak harus beberapa hari sebelum kegiatan fogging dilaksanakan. Supaya warga bisa mempersiapkan rumahnya dengan cara membuka semua pintu kamar dan bak sampah .

Bagikan ke

Langkah-Langkah Fogging yang Efektif

Saat ini belum tersedia komentar.

Mohon maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman/artikel ini.

Langkah-Langkah Fogging yang Efektif

Tutup Sidebar
Sidebar
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Bu Diyah
● online
Bu Diyah
● online
Halo, perkenalkan saya Bu Diyah
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja